Search This Blog

Kamis, 23 Juni 2022

Resep Bolu Karamel Mekar, Cuma Pakai 4 Telur - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Ada resep bolu kukus mekar dengan karamel yang manis. Bahan membuat bolu karamel mekar ini hanya tujuh bahan saja, seperti empat butir telur, terigu, baking powder, dan gula. 

Cara membuatnya juga hanya tiga langkah saja. Gunakan cetakan cupcake yang sudah dialasi dengan kertas dan tuang adonan ke dalamnya. 

Baca juga:

Resep bolu karamel mekar dari buku "99 Resep Cake Tanpa Oven" (2015) oleh Dapur Kirana terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Resep bolu karamel mekar 

Bahan 

  • 250 gram gula pasir
  • 250 ml air 
  • 4 butir telur ayam 
  • 1 sdt cake emulsifier atau SP 
  • 250 gram tepung terigu 
  • 1 sdt baking powder 
  • 50 gram mentega, cairkan 

Baca juga:

  1. Tuang gula pasir ke dalam panci dan masak dengan api kecil hingga membentuk karamel tanap diaduk. Tuang air dan masak hingga gula mencair, angkat dan sisihkan. 
  2. Kocok telur, sisa gula pasir, dan SP hingga mengembang. Maasukkan gula karamel, kocok rata sebentar. Masukkan mentega cair, aduk rata. 
  3. Siapkan cetakan bolu kukus dengan kertas cupcake, tuang adonan ke dalamnya, kukus dalam panci kukusan yang sudah panas dan beruap banyak. Angkat dan sajikan.

Buku "99 Resep Cake Tanpa Oven" (2015) oleh Dapur Kirana terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Adblock test (Why?)



from "resep" - Google Berita https://ift.tt/amAFOKS
via IFTTT

from Carue Resep https://ift.tt/XOVeBwJ
via IFTTT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

FEBI IAIN PAREPARE Tandatangani Kerja Sama dengan Pelaku Industri Kue Karasa - IAIN PAREPARE

[unable to retrieve full-text content] FEBI IAIN PAREPARE Tandatangani Kerja Sama dengan Pelaku Industri Kue Karasa    IAIN PAREPARE from...